Ada Kesepakatan Non-Resmi, Leverkusen Tak Akan Halangi Xabi Alonso ke Real Madrid
CEO Bayer Leverkusen, Fernando Carro, telah mengonfirmasi adanya “kesepakatan non-resmi” (gentleman’s agreement) yang memungkinkan pelatih Xabi Alonso meninggalkan klub jika mendapat tawaran dari mantan klubnya seperti Real Madrid, Liverpool, Bayern…